Senin, 01 Juni 2009

Gaharu Si LAngka Yang MAhal










Pohon Gaharu sudah sangat langka telah dibatasi ekspornya oleh CITES, Pohon Gaharu dapat tumbuh hampir di seluruh wilayah Kalimantan pada hampir semua jenis tanah. Gubal Gaharu memiliki nilai ekonomi yang tinggi yang secara alami terjadi dalam waktu 50 tahun, dengan teknologi inokulasi bisa produksi komersiil pada umur 10 tahun (Plant Pathology University of Minnesota,)









Nanda Agrobiz bekerjasama dengan Badan Litbang Kehutanan dan Konservasi SDA (MoU tanggal 3 Maret 2004) telah berhasil mengapplikasikan teknologi Inokulasi/Penyuntikan Gaharu, dan sedang dalam proses produksi yang akan lanching export gubal pada tahun 2010.
Kami menawarkan kerjasama kepada seluruh masyarakat yang mempunyai kebun Kelapa untuk bertanam gaharu dengan sistem bagi hasil 60 % (Nanda Agrobiz) dan 40% (petani/pemilik lahan) kami menyediakan :











  1. Bibit Gaharu berkualitas





  2. Teknologi Penyuntikan setelah gaharu berumur 5 s/d 7 tahun.





  3. Penyulingan Minyak Gaharu





  4. Pemasaran (Export) Produk Gaharu Suvervisi





  5. Evaluasi serta tindak lanjut permasalahan fisik pohon Gaharu









Bs Hubungi kami di : myanie03@gmail.com atau myanie03@yahoo.com

3 komentar:

  1. terimakasi atas info nya. saya sangat tertarik dengan bercocok tanam gaharu akan tetapi saya masih awam tentang pengelolaanya dari masa pembibitan hingga perawan.
    yang saya mau tanya.. dari mana kita dapat memperoleh panduan untuk bercocok tanam gaharu..?
    By Alfianto, S.Hut ( Dishutbun Kab. Simeulue)

    BalasHapus
  2. maaf maksudya perawatan

    BalasHapus
  3. Pak Alfianto saya sdh ada kirim proposal ke Dishutbun Kab Simeulue termasuk dg Bpk Ketua DPRD, jg Bpk rapian SE utk budidaya 1 juta pohon gaharu di kab simeulue...bulan april 2010 yg lalu

    BalasHapus